Cara Membuat Twibbon Bulan Ramadhan
Maka berikut uraian lengkap khusus untuk Anda dalam membuat twibbon yang bertemakan bulan suci ramadhan 2022 lewat cara yang muda dengan menggunakan sedikit bantuan dari twibbonize.com
- Anda harus menyiapkan sebuah foto pribadi, entah hanya wajah ataupun bersama teman – teman atau keluarga yang nantinya akan Anda pergunakan
- Anda harus membuka salah satu link desain twibbon yang telah kami sebar di artikel ini sebelah bawah.
- Lalu buka link yang sudah kami sediakan tersebut, menggunakan aplikasi firefox, chrome maupun browser bawaan handphone Android Anda.
- Jika ternyata twibbon yang Anda unduh itu masih belum cocok, Anda bisa mencoba link desain twibbon lainnya yang sekiranya cocok untuk Anda.
- Kemudian Anda bisa mengklik pilih upload foto dan Anda bisa mencari foto yang sudah Anda persiapkan sebelumnya. Setelah itu Anda bisa mengatur posisi foto agar supaya pas dengan bingkai twibbon yang sudah Anda unduh tadi.
- Anda bisa melakukan klik pada opsi upload foto dan menunggu sebentar saja sampai proses selesai.
- langkah terakhir, Anda sudah bisa mengunduh foto yang sudah Anda masukkan dan lalu Anda bisa menyimpannya. Selesai.
Mudah bukan cara membuat twibbon ramadhan, jadi tunggu apalagi? Segera memeriahkan bulan suci ramadhan dengan twibbon dari kami. Selamat mencoba!
Koleksi Twibbon Ramadhan 2023
#6 Twibbon Ramadhan 1443H
#7 Twibbon Ramadhan 1443H
#8 Twibbon Ramadhan 1443H
#9Twibbon Ramadhan 1443H
#10 Twibbon Ramadhan 1443H
Pages: 1 2